Cara Membuat Tombol Download Di Postingan / Artikel

Tombol download adalah sering digunakan sebagai perintah untuk mengunduh suatu file atau data dari dunia maya yang sering di kenal di internet, Tombol Download akan lebih bagus dan indah apabila Cara Membuat Tombol Download Da Postingan / Artikel di dalam penyajiannya dengan befariasi caranya dan banyak sekali mereka menggunakan Cara Membuat Tombol Download dengan berbagai macam bentuk dan juga warna agar lebih menarik perhatian para pengunjung blog yang ingi mengunduh sesuatu.


Tombol Download ini juga sebagai sarana untuk mempermudah pengunduhan file atau data yang sobat cari di internet, jadi akan sangat membatu sekali didalam pengunduhan, daripada dengan menggunakan tulisan klik disini atau berupa gambar.


Lansung saja sobat kepada pokok permasalahan supaya tidak jemu hanya membaca terus apalagi dah ngantuk nih.. mata hehehehe.......  

Cara Membuat Tombol Download Di Postingan / Artikel

1. Masuk / Login dulu di blogger.com
2. Masuk ke Dashboard klik Template => Edit HTML
3. Sobat Cari kode ]]></b:skin> seperti biasa sobat gunakan tombol cepat Ctrl + F
4. Copy kode kode di bawah ini kemudian letakkan atau pastekan di atas kode ]]></b:skin>



.button{float:left;list-style:none;text-align:center;width: 100%;margin:5px 0;padding:0;font-size:14px;clear:both;} .download{border: none; -moz-border-radius:10px;-webkit-border-radius:10px;border-radius:10px;padding: 8px 30px !important; background: #088A08; color: #fff !important;text-align: center; text-shadow: 0 0 1px rgba(0, 0, 0, 0.3); -webkit-text-shadow: 0 0 1px rgba(0, 0, 0, 0.3); -moz-text-shadow: 0 0 1px rgba(0, 0, 0, 0.3); -ms-text-shadow: 0 0 1px rgba(0, 0, 0, 0.3); transition: background-color 1s ease-out 0s; -moz-transition:background-color 1s ease-out 0s; -webkit-transition:background-color 1s ease-out 0s; -o-transition:background-color 1s ease-out 0s; letter-spacing:1px;} .download:hover{background: #DF0101; text-shadow: 0 0 1px #222; -moz-text-shadow: 0 0 1px #222; -webkit-text-shadow: 0 0 1px #222; -ms-text-shadow: 0 0 1px #222}

Keterangan untuk tulisan warna biru (center) mununjukan posisi tombol ditengah jika sobat mau menggantinya dipinggir kiri atau kanan tergantung keperluanya tinggal ganti Left atau Right. dan untuk tulisan berwarna merah ditunjukan dengan angka 10  itu befungsi untuk mengubah sudut kotak tombol download yang sobat inginkan, untuk warna background ditunjukan dengan tulisan #088A08 dan #DF0101 bisa di ganti dengan selera sobat, bisa sobat lihat di Cara Membuat Kode Warna di Blog.

5. Kemudian untuk memunculkan kode script tadi di dalam suatu artikel atau postingan, silahkan 
    sobat copy kode dibawah ini lalu letakan atau pastekan di dalam artikel sobat di mode HTML 
    sekali lagi harus Kode HTML jangan Compose.


<div class="button"> <a class="download" href="http://carabrow.blogspot.com">DowNLoaD</a> </div> <div class="clear"></div>

Ganti tulisan warna merah http://carabrow.blogspot.com dengan URL link download dan gati tulisan Download sesuai kselera sobat, kemudian silahkan sobat simpan Template dan lihat hasilnya. Semoga artikel ini berguna bagi soabat sekalian yang membutuhkan untuk sharing download data atau file yang sobat miliki. 
Lihat Demo



No comments:

Post a Comment

Silahkan Berkomentar Sesuai Artikel di atas
Thank's